Tumis Brokoli Sosis

Dipos pada March 25, 2022

Tumis Brokoli Sosis

Anda sedang mencari inspirasi resep Tumis Brokoli Sosis yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tumis Brokoli Sosis yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tumis Brokoli Sosis, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tumis Brokoli Sosis enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tumis Brokoli Sosis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tumis Brokoli Sosis memakai 12 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Buat tumisan sayur simpel untuk pelengkap lauk hari ini 😄 #CookpadCommunity_Depok

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tumis Brokoli Sosis:

  1. 1 brokoli ukuran sedang (250 gram)
  2. 3 buah sosis sapi
  3. 1 bawang bombay ukuran kecil
  4. 2 siung bawang putih
  5. 2 cabe merah
  6. 2 sdt saus tiram
  7. 1 sdt minyak wijen
  8. 1 sdt kecap asin
  9. Sedikit kecap inggris (boleh skip)
  10. Secukupnya garam, gula, merica, dan kaldu bubuk
  11. 150 ml air
  12. Minyak untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Tumis Brokoli Sosis

1
Cuci dan rebus brokoli dengan air garam selama 3 menit, seperti cara yang terlampir disini. Cuci bersih lagi, lalu potong-potong brokoli sesuai kuntumnya dan potong serong batangnya.
Tumis Brokoli Sosis - Step 1
2
Iris semua bawang, cabe, dan sosis. Tumis bawang bombay dan bawang putih sampai harum dan layu, lalu masukkan cabe dan sosis. Masak sampai sosis setengah matang.
Tumis Brokoli Sosis - Step 2
Tumis Brokoli Sosis - Step 2
Tumis Brokoli Sosis - Step 2
3
Tambahkan air, masukkan batang brokoli. Masak sampai batang brokoli empuk.
Tumis Brokoli Sosis - Step 3
4
Campur saus tiram, minyak wijen, kecap asin, dan kecap inggris. Tuang campuran kecap, garam, gula, merica, dan kaldu bubuk. Masukkan brokoli, aduk dan masak sampai bumbu menyerap dan matang.
Tumis Brokoli Sosis - Step 4
Tumis Brokoli Sosis - Step 4
Tumis Brokoli Sosis - Step 4
5
Tumis brokoli sosis siap disajikan.
Tumis Brokoli Sosis - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Fuyunghai Ayam Sosis

Fuyunghai Ayam Sosis

Kalo masakan kali ini dikarenakan dirumah cuma ada telur dan sisa sisa bahan minggu kemaren, jadilah ide bikin Telur dadar ala ala warung.

2-3 org
Tumis Sosis Mentega

Tumis Sosis Mentega

Ceritanya masih karena "STAY HOME" maka tercipta tumisan sosis dan jadi favorite juga 😁😁

3-4 porsi
25 menit
Cemilan praktis Bola mi isi sosis

Cemilan praktis Bola mi isi sosis

Mumpung anak bangun siang efek begadang semalaman, bikin cemilan buat dimakan pas bangun nanti. Sabrang lagi masa disapih, jadi maunya kalo bangun tidur langsung nyaplok makanan

5-8 orang
15 menit
Kanzler sosis mentai rice kekinian

Kanzler sosis mentai rice kekinian

Hai bunda...kali ini aku bikin "cemilan" dari bahan nasi sisa kemarin yang belum habis. Pergi ke indomaret, dan beli beberapa bahan, jadi deh mentai rice kekinian. Aku pakai sosis kanzler, karena sosis ini sudah siap makan, dan anak2 suka sosis ini dan lagi viral katanya. Ini kalau kita beli diluaran, harganya lumayan mahal bun..mending bikin sendiri aja yuk..lebih hemat dan enak pastinya. Btw, bahan sosis bisa diganti ya..sesuai isi kulkas..bisa berkreasi sekreatif mungkin ya bun 😊😊😊 bisa pakai nugget, ikan tuna, daging slice, atau ditambah sayur juga. Happy cooking 😊

3 orang
30 menit
Dadar Telur Sosis Bumbu Lada Hitam

Dadar Telur Sosis Bumbu Lada Hitam

Telur adalah bahan yang paling sering saya sajikan untuk sarapan di rumah. Kalau bukan telur mata sapi ya telur dadar. Praktis, cepat, bumbunya juga simple. Kali ini saya tambahkan sosis. Kalau hanya didadar seperti biasa rasanya bosan ya, jadi saya kreasikan sedikit, telur didadar lalu diiris tipis. Kebetulan ada bumbu lada hitam sisa marinasi ayam kemarin, jadi saya tambahkan saja. Hasilnya, inilah kreasi menu telur dari saya. #ResepTelurkuMendunia #JelajahResepSehat

1-2 orang
Bumbu oles sosis dan bakso bakar

Bumbu oles sosis dan bakso bakar

Menjelang tahun baru yang biasanya pake acara bakar bakaran,semoga ini menginspirasi kalian untuk acara bakaran dimalam tahun baruan nanti

U.T.S (Udang Telur puyuh Sosis) Asam Manis

U.T.S (Udang Telur puyuh Sosis) Asam Manis

Tetiba weekend ini adek bontot mau main katanya, request masakkin udang. Pas banget sama event mingguan kali ini ada #BelanjaIdeDiPasarCookpad, cek" bahan"nya dapet deh ide masakkin asem manis. Ada 4 kategori ku dapet nih, dr sayuran, buah, bahan masak sama telur & dairy. Terima kasih jg resepnya dapur guna, beneran enak sma bisa buat anak" trus sedikit dimodif jg sih krn perlu sayuran jg kan yakkk. Mudah"an rezekynya dapet #SutilCookpad 🙏😇 Source : Dapur Guna #PejuangGoldenApron3 #Week11 #CookpadDepok #CookpadCommunity_Depok #WeekendEventCookpad

Makanan Anak Sup Udang Sosis

Makanan Anak Sup Udang Sosis

Menu ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan nutrisi anak. Bahan yang dipilih merupakan bahan yang mudah didapat di pasar. #GA_TheNextLevel

1 Orang
20 Menit
Goreng sosis gulung roti

Goreng sosis gulung roti

#TiketMasukGoldenApron3 #cookpadIndonesia #MasakItuSay #GoldenApronChallenge #bagikaninspirasimu #tervaforitummi #ummiabialdza

Prata Sausage

Prata Sausage

Akibat kelamaan school from home anak lanang menghayal kangen makan Burrito, seadanya bahan dirumah akhirnya prata with sausage lah Yang bisa diwujudkan. Buat sarapan cepat.

2 orang
Omellete Oat Sosis

Omellete Oat Sosis

Ceritanya mau bereksperimen bikin menu oat baru, biar bisa ke telen gitu. Akhirnya nyoba lah di bikin omellete. Yaahh walaupun gosong, tapi better lah bisa ke telen. Ngabisin sisa stok oat aja.

1 porsi
20 menit
Sate sosis tempe bakar madu

Sate sosis tempe bakar madu

Karana semalem gk sempet jadi dah baru sekarang bakar "nya😁 #CocomtangPost_BakarBakar #CookpadCommunity_Tanggerang #CookpadIndonesia

Sosis bakar saos barbeque

Sosis bakar saos barbeque

Pengen ngemil sosis aja sore ini kebetulan tadi kumasak saos barbeque nya lumayan byk jadi sosisnya tinggal di panggang di teplon dengan ditambahi sedkit minyak goreng. #cookpadcommunity_kalbar #kedapuraja

Recook Nasi Gulung Sosis ala LC

Recook Nasi Gulung Sosis ala LC

#BandungSilihAsaan_Nostalgia #CookpadCommunity_Bandung #JelajahResepSahabat Gara2 diinbox Tehmin comm manager Jabar kemarin, jadi pingin ikut challenge Bandung Silih Asaan Nopember deh. Nostalgia scroling lihat recook pertama gw pas awal2 baru nikah, awal mulai serius belajar masak... Setiap googling nyari resep pasti pake embel2 "sederhana" atau "untuk pemula" hahaha. Tentu Cookpad jadi salah satu tempat andalan gali2 inspirasi duongg... Ini salah satu resep recook gw dulu, tapi yang ini sudah gw modifikasi sesuai selera dan ketersediaan bahan di dapur. Resep asli punyanya Ci Lily Chandra. Dicoba ya! Enak, cepet, ga ribet, dan anak2 suka. Kalau lagi susah makan, coba masakin ini, 99.9% keberhasilan dia mau mangap berhasil 😂👌

1 porsi
15 menit
Telur Dadar Sosis Bawang Bombay ala Diva

Telur Dadar Sosis Bawang Bombay ala Diva

Kali ini pingin makan telur dadar,jd lsg aja ku eksekusi menu sederhana ini dgn tambahan sosis krn anakku suka😘 #ResepTelurkuMendunia #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo #BahanTelur #JelajahResep #JelajahResepSehat

2 orang
30 menit
Roti Sosis Tanpa Ulen

Roti Sosis Tanpa Ulen

Source: Fun Cooking With Yackikuka (youtube)

Cah Brokoli sosis sapi

Cah Brokoli sosis sapi

Udah sore bingung mau masak aja apa beli go-food yaa.. buka kulkas masih ada brokoli sm sosis, okeh akhirnya mari masak sayur ijo cantiknya sm sosis, super simple

3 orang
30 menit
Roti Sosis

Roti Sosis

cemilan favorit yg selalu akan habis dalam sekejap, seminggu sekali pasti selalu bikin roti, nah hari ini bikin roti sosis aja #CookpadCommunity_Depok