Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi

Dipos pada April 10, 2022

Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi

Anda sedang mencari inspirasi resep Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi memakai 12 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Agenda baru cookpad community Solo yaitu arisan recook. Nama terpilih yang keluar dalam arisan berhak mendapat recook dari teman-teman cookpaders community Solo. Dan yang menang dalam arisan pertama kali ini adalah mbak Tia Hidayatullah. Resep-resepnya kelihatan yummy. Cari yang simpel aja karena minggu ini lumayan banyak kegiatan. Dan pilihan jatuh pada ca brokoli. Pas banget mama ngajakin main ABCD 5 dasar. Cuss masak.. Semoga berkenan mbak Tia. Source : Tia Hidayatullah #19 #GA_theNextLevel #SoloArisanRecook_TiaHidayatullah #WongSoloMasak #WeekendChallenge #AdaApaCi #CookpadCommunity_Solo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi:

  1. 1 bonggol brokoli, ambil kuntumnya, cuci bersih
  2. 1 bungkus bakso sapi, belah dua
  3. 2 buah sosis, iris
  4. 1 buah bawang bombay ukuran sedang, potong sesuai selera
  5. 3 siung bawang putih, cincang halus
  6. 1 buah telur
  7. secukupnya Gula
  8. secukupnya Garam
  9. secukupnya Lada bubuk
  10. secukupnya Kaldu bubuk
  11. 200 ml air
  12. Minyak untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi

1
Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum
Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi - Step 1
2
Masukkan telur. Aduk rata
Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi - Step 2
3
Masukkan brokoli, bakso dan sosis. Aduk rata. Tambahkan air. Bumbui dengan gula, garam dan lada bubuk. Aduk rata. Masak hingga matang. Tes rasa
Ca Brokoli Sosis Bakso Sapi - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sosis panggang saus bulgogi

Sosis panggang saus bulgogi

Tema ComBo minggu ini posbar olahan yg dibakar atau yg dipanggang... cusss sosis panggang aja yesss langsung dijamin ludesss nya cepet secepet kilat ๐Ÿ˜œ๐Ÿคช๐Ÿ˜… Panggang2an dpn rmh bikin harum nya masuk rmh tetangga ๐Ÿคช๐Ÿ˜… Niat bgt sampe pinjem kompor portable nya ade ipar ๐Ÿคช๐Ÿ˜…๐Ÿ˜‚ #ComBoNgabibita_BBQ #CookpadCommunity_Bogor #PejuangGoldenApron3

Sosis lilit

Sosis lilit

Cemilan siang hari sosis gulung ramen dari @fiestanugget .. rasanya enak seperti yg dijual2.. buatnya pun sangat mudah, bisa untuk bekal juga.. #PejuangGoldenApron3

Nasi Goreng Jawa Sosis Jagung

Nasi Goreng Jawa Sosis Jagung

Buat sarapan paling cepat solusinya hanya buat nasgor๐Ÿ˜€. Anak mbarep dirumah sarapan hrs nasi๐Ÿ˜‚kalau di suapkan roti hanya lewat sebelah๐Ÿ˜€jadi kubuatkan yg simple pas juga masih ada sisa nasi semalam..ini semua bumbu tinggal cemplang cemplung aja.krn sy sll ready bawang putih dan bawang merah blender di kulkas... #semanggisuroboyo #DiRumahAja #PejuangGoldenApron3 #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

Tahu sosis kecap

Tahu sosis kecap

Buat menu simpel lagi yuk ๐Ÿ˜„..ada tahu sama sosis..campur2 aja tambahkan kecap manis..hmm yummy ๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹..takaran kecap menyesuaikan selera y bund, karens tingkat manis & pekatnya masing2 merk kecap berbeda. Cuzz menuju resep

Kukus pitan,sosis n telor

Kukus pitan,sosis n telor

5orang
20menit
SoTel (sosis telur) Gulung

SoTel (sosis telur) Gulung

Bismillah.. Telur dadar sosis udah pernah. Nyobain digulung biar tampilannya gak gitu2 aja ๐Ÿ˜

2-3 orang
30 menit
Tumis Sosis Buncis Baby Corn (mpasi balita)

Tumis Sosis Buncis Baby Corn (mpasi balita)

Ini masakan sus buat si baby, tapi mamanya ngincip dan suka juga hehehe.. Jadi catet2 resep disini.

29. DEBM Sup Sosis Telur

29. DEBM Sup Sosis Telur

1 porsi
15 menit
Oseng Sosis Bakso Pedas

Oseng Sosis Bakso Pedas

Nyobain masak yang simple-simple dulu sambil terus belajar๐Ÿ˜

1-2 orang
+- 15 menit
Corndog Mozzarella Sosis

Corndog Mozzarella Sosis

Buat camilan kekinian untuk pasukanku. Semua bahan siap langsung meluncur ke dapur siap eksekusi si Corndog Mozzarella Sosis. #Cookpadcommunity_Pontianak #AdaApaCi #WeekendChallange #Cookpadcommunity_Kalbar Source : Farhah

18 tusuk
Pizza Goreng Jagung Sosis

Pizza Goreng Jagung Sosis

Akhirnya kesampaian juga bikin pizza goreng walaupun sore-sore. Makan 1 aja kenyaaang buibu ๐Ÿ˜†, eh suami abis 3 hihihi.. Sisanya bisa difrozen yaa โœŒ (2) #PejuangGoldenApron3 #GoldenApronChallenge #week22 (45)

8 porsi
Bitterballen Sosis Jamur

Bitterballen Sosis Jamur

Makanan kesukaan ayah... Cadangan makanan di rumah juga... Lumayan kalau beli satu nya 5000 ....

24 bh
1 jam
Sosis Gulung Mie Telur

Sosis Gulung Mie Telur

Pagi-pagi pengen bikinin cemilan buat si kecil sebelum berangkat ngajar..

5 orang
20 menit
Semur Telur Kentang Sosis

Semur Telur Kentang Sosis

Minggu ini ada event cocomba diendogan alias semua masakan memakai telur. Source: Dapur Neeta #ResepTelurkuMendunia #CookpadCommunity_Bandung #BandungSilihAsahan_diEndogan

"Sosis madu goreng"๐Ÿ‘๐Ÿผ๐Ÿ˜˜โค๏ธ

"Sosis madu goreng"๐Ÿ‘๐Ÿผ๐Ÿ˜˜โค๏ธ

#DutaRecookPontianak #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo #PlatingBareng_PutriDapurRyuna

1 porsi
10 menit
Sosis ayam

Sosis ayam

#PejuangGoldenApron3 #TimGulaJawa #minggu21

Lumpiah boncabe isi nasi, sosis dan telur๐Ÿคค๐Ÿ˜‹

Lumpiah boncabe isi nasi, sosis dan telur๐Ÿคค๐Ÿ˜‹

Bahanยฒ ada dibawah ya!

1-2 porsi
30-35 menit
158. Oseng Jamur Kuping Soun Sosis

158. Oseng Jamur Kuping Soun Sosis

Dapat nasi berkat soun pakai cabe hijau terisnpirasii pengen buat..apalagi ada stok jamur kuping.๐Ÿ˜๐Ÿคฉ #pejuanggoldenapron2

1 piring
20 menit