Bunga Pangsit Goreng Sosis

Dipos pada April 5, 2022

Bunga Pangsit Goreng Sosis

Anda sedang mencari inspirasi resep Bunga Pangsit Goreng Sosis yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bunga Pangsit Goreng Sosis yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bunga Pangsit Goreng Sosis, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bunga Pangsit Goreng Sosis enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Bunga Pangsit Goreng Sosis adalah 2 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Bunga Pangsit Goreng Sosis diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bunga Pangsit Goreng Sosis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bunga Pangsit Goreng Sosis memakai 4 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Memanfaatkan sisa kulit pangsit dipojokan kulkas yang kasian banget ga di olah-olah πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚ iseng-iseng bikin ginian, aseliii yaa ini cara ribetnya mau makan sosis goreng, segala dibungkus si kulit pangsit dibentuk kembang .. bikinnya lama, abisnya cepet πŸ™ƒπŸ™ƒπŸ™ƒ - silakan di coba untuk mengisi waktu luang, semoga menginspirasi dan bisa jd ide untuk bekal buah hati β™‘ || Source : diyana Hung || #GA_TheNextLevel #MingguKe16 #MasakItuSaya #CookpadCommunity_Jayapura #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar #WeekendChallenge #SeptemberCeria

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bunga Pangsit Goreng Sosis:

  1. 3 buah sosis
  2. 6 lembar kulit pangsit,(secukupnya)
  3. 30 ml air untuk perekat
  4. Secukupnya minyak untuk menggoreng

Langkah-langkah untuk membuat Bunga Pangsit Goreng Sosis

1
Siapkan bahan-bahan.. potong sosis menjadi 4 bagian, atau jadi 5 bagian juga boleh, disesuaikan aja ya..
Bunga Pangsit Goreng Sosis - Step 1
2
Bagi dua kulit pangsit. Lalu beri air diujungnya, lipat dan rekatkan. Gunting bagian ujung lipatannya jangan sampai putus yaa... olesi air di bagian yang tidak di gunting tadi, lalu letakan sosis. Gulung sosis. Ujung kulit pangsit pas gulungan akhir boleh dikasih air lagi dan agak ditekan yaa, agar tidak terbuka saat digoreng.
Bunga Pangsit Goreng Sosis - Step 2
3
Perlahan, mekarkan kulit pangsit gulung sosis. Lalu iris silang bagian sosis atas, jangan sampai putus yaa..lakukan hingga habis.
Bunga Pangsit Goreng Sosis - Step 3
Bunga Pangsit Goreng Sosis - Step 3
Bunga Pangsit Goreng Sosis - Step 3
4
Panaskan minyak, kalau sudah panas, kecilkan api, lalu goreng pangsit gulung sosisnya hingga matang kecoklatan.. cukup 1 kali balik aja yaa,biar gaterlalu banyak minyak terserap ~ lakukan hingga habis, angkat dan tisriskan.
Bunga Pangsit Goreng Sosis - Step 4
5
Sajikan 😊😊😊 unyu unyu banget gatega makannya πŸ˜† - alternatif tampilan menarik untuk si kecil β™‘
Bunga Pangsit Goreng Sosis - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sausage Mozzarella Toast

Sausage Mozzarella Toast

Bikin versi tambahan sosis, karena adiknya lebih suka pakai sosis ketimbang polosan. Punya 2 anak aja beda selera karena beda kepala ya beda isi dan kemauannya juga dong. Gimana dengan anaknya banyak ya?? πŸ˜…πŸ‘ Saluuuut saya sama buibu yang banyak anaknya. Source : Soegianto βœ…

Nasi Goreng Sosis

Nasi Goreng Sosis

Menu sarapan yg praktis dan cocok buat di rumah atau kosan. Mantappp jiwaaa. Semoga bermanfaat πŸ’š #PejuangGoldenApron3 #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Malang #MasakItuSaya #KeDapurAja

Sosis crab sushi

Sosis crab sushi

Alhamdulilah ....yeaaaay tugas ke 3 akhirnya selese ...yang pertama ambyar padahal udah pake cetakan....ternyata salah jalan dan tersesat saya nya....yang ke 2 yeaaay berhasil euuy...makasih teh fe ilmunya...lope lope deeeh #japanesefoodCIAfebri #communityclass #cookpadcommunity_bekasi

2 orang
Gurita sosis ayam sayur

Gurita sosis ayam sayur

Cemilan sehat untuk buah hati tercinta 😍 #PejuangGoldenApron3 #TheNextLevel_GA3 #13Week #CookpadCommunityCikarang

Makanan Anak Roti Lapis Telur Sosis Keju

Makanan Anak Roti Lapis Telur Sosis Keju

Menu ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan nutrisi anak. Bahan yang dipilih merupakan bahan yang mudah didapat di pasar. #GA_TheNextLevel

1 Orang
15 Menit
278. Sosis Panggang Teriyaki

278. Sosis Panggang Teriyaki

Sosis panggang ini paling ringkas deh bumbunya Kali ini coba pakai saos teriyaki Mantap betul lah dibuat camilan kapan aja Cara buatnya pun mudah masyaAllah Yuk buat juga 😘 Source Indri Arwin #PejuangGoldenApron3 #KulaEtamCoCoK #DutaRecookBeraksi #DutaRecookBorneo #DutaRecookBalikpapan #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Balikpapan #Bunnabelajarmasak #resepalaBunnaπŸ’œ #alaBunnaπŸ’œ #week27

Sup Telur Puyuh Sosis

Sup Telur Puyuh Sosis

Sarapan simpel anak-anak. #PejuangGoldenApron3

Sosis KW Telur

Sosis KW Telur

10-15 buah
15 menit
Roti sosis dan roti pisang bolen

Roti sosis dan roti pisang bolen

Setlh ikutan kls online bonus dari cookpad krn sdh lulus di mggu ke 15 GA jd senang bt roti walau ngadon msh pakai tangan tp rsnya ada kepuasan saat mkn roti yg lembut buatan sendiri dan hari ini buat roti isi sosis coklat dan molen pisang #GA_TheNextLevel

3 jam
Cah Sosis Brokoli Wortel

Cah Sosis Brokoli Wortel

Berkenalan karena dikenalkan oleh mamah Cookpad dengan salah satu personil #SuroboyoPark mba Ruth D'Sizta dengan resep resep simplenya. Salah satunya resep simplenya saya praktekkan, dan Puji Tuhan cocok. tambah resep tambah saudara... Makasih mba Ruth (D'Sizta) Note: - dalam foto bahan ada foto garam, namun ngga jadi saya pakai, karena ternyata sudah cukup dengan kecap asin dan saus tiram. - untuk brokoli, saya rebus terpisah terlebih dahulu. Katanya sih supaya warnanya bisa tetap bagus. #PejuangGoldenApron3 #PGA3Week19 #Salamgemes #CookpadCommunity_Surabaya #WeekendChallenge #AdaApaCi #landosmom #ResepMakakanSimple #SuroboyoPark

Donat sosis crispy

Donat sosis crispy

Source : Laylla Gama #masak_barengyuk #PejuangGoldenApron3 #GA_TheNextLevel #DutaRecookBeraksi #DutaRecookSangatta #CookpadCommunity_Borneo

7. Roti Sosis Panggang

7. Roti Sosis Panggang

6 buah
2 jam
Singkong gulung sosis keju coklat

Singkong gulung sosis keju coklat

Punya singkong dirumah lebihan bikin tela-tela , liat postingan mba vey cuss bikin mumpung bahannya lengkap dirumah.. #AudisiDutaRecook #VeySquad #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunityBanjarmasin

Orak Arik Telur & Sosis

Orak Arik Telur & Sosis

#Mingguke21 #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Bekasi . . . Resep mudah di #Mingguke21. Orak arik telur dan sosis ayam. Selamat mencoba πŸ™

4 Orang
30 Menit
Sosis Bites

Sosis Bites

Enak juga ya sosis digoreng tepung kaya nih si bocil aja suka apalagi mamah'a yummy tinggal hap 🀀 Source : Bunda Ela βœ… #BhirasKitchen #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Depok #MasakItuSaya

Sate Cumi Sosis Bakar

Sate Cumi Sosis Bakar

#PejuangGoldenApron3 #NgeksisDiCookpad #DutaRecookBeraksi #DutaRecookPontianak #DutaRecookBorneo #MasakItuSaya #CiptakanSuasanaDariMasakan #Cookpadcommunity_Pontianak #Cookpadcommunity_Borneo

Rolade Tahu Sosis KW

Rolade Tahu Sosis KW

Memakai tepung bumbu Sasa bakso goreng lebih enak Bun, lebih kenyal 😁 Tapi klo ga ada ya tepung bumbu apa aja sama enak kok

Tumis brocoli sosis

Tumis brocoli sosis

Brocoli akan duet bersama Sosis sapi, yuk liat cara buatnyaπŸ˜ŠπŸ‘

3 porsi
30min
Sosis Bakar

Sosis Bakar

30/08/2020 Nyobain buat sosis bakar sendiri dgn modal teflon, agak hangus sih..tapi lumayan lah. Bumbunya jg simpel. Perbandingan bumbu2nya 1:1:1:1 ya. Sesuaikan dgn banyaknya sosis. Klo mau lebih pedas, sambalnya boleh ditambah atau pake bubuk cabe. Source : @cookingwithhel