150. Sosis Pedas Manis

Dipos pada March 27, 2022

150. Sosis Pedas Manis

Anda sedang mencari inspirasi resep 150. Sosis Pedas Manis yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 150. Sosis Pedas Manis yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 150. Sosis Pedas Manis, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 150. Sosis Pedas Manis enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 150. Sosis Pedas Manis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 150. Sosis Pedas Manis memakai 16 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Menu makan siang kali ini hasil recook resep mbak Indri Arwin Kebetulan di #GenkPeda mbak indri menang arisan recook mingguan Sayangnya kuahnya saya buat kental dan sedikit dimodif Biasanya buat sosis begini digoreng dulu Sekarang coba ala mbak Indri Enak juga kok Mantap 🤤 Source Indri Arwin #PejuangGoldenApron3 #ArisanRecook_IndriArwin #GenkPedaEksis #GenkPejuangDapur #GenkPeda_IndriArwin #DutaRecookBeraksi #DutaRecookBorneo #DutaRecookBalikpapan #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunityBalikpapan #Bunnabelajarmasak #resepalaBunna💜 #alaBunna💜 #week15

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 150. Sosis Pedas Manis:

  1. 7 buah sosis (me : sosis ayam)
  2. 1/2 siung bawang bombay
  3. 2 siung bawang putih
  4. 1 siung bawang merah
  5. 2 buah cabe kriting merah
  6. 5 buah cabe rawit
  7. 1 batang daun bawang
  8. 1 sdt margarin
  9. 150-200 ml air
  10. 3 sdm saos sambal
  11. 2 sdm saos tomat
  12. 1 sdt saos tiram
  13. 1 sdt kecap manis
  14. 1 sdt tepung maizena
  15. Gula pasir
  16. Garam

Langkah-langkah untuk membuat 150. Sosis Pedas Manis

1
Potong sosis jadi beberapa bagian (me jadi 6, bagian ujungnya diiris bentuk +), cuci bersih trio bawang, duo cabe dan daun bawang. Kemudian potong², rajang kasar
150. Sosis Pedas Manis - Step 1
150. Sosis Pedas Manis - Step 1
2
Panaskan margarin, tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum. Masukkan cabe dan bawang bombay, tumis hingga layu. Kemudian masukkan air
150. Sosis Pedas Manis - Step 2
150. Sosis Pedas Manis - Step 2
150. Sosis Pedas Manis - Step 2
3
Masukkan daun bawang, sosis, saos sambal, saos tomat, kecap manis, saos tiram. Beri gula pasir dan garam disesuaikan. Koreksi rasa. Jika sosis mulai mengembang, beri larutan tepung maizena. Aduk hingga mengental
150. Sosis Pedas Manis - Step 3
150. Sosis Pedas Manis - Step 3
4
Taburi dengan sisa daun bawang. Sajikan hangat
150. Sosis Pedas Manis - Step 4
5
Selamat mencoba💜
150. Sosis Pedas Manis - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sausage Roll Pastry

Sausage Roll Pastry

Anak lanang minta cemilan yang gurih... Berhubung Masih kurang sehat, jadi ibu Cari yang simple, kebetulan belum setor NGOBRAS GenkPeDa beberapa minggu lalu yang ngisi Ibu Linda - Dapoer Oznon (Linda) Sangat bermanfaat sebagai ucapan terima kasih atas ilmu yang sudah diberikan, semua anggota GenkPeDa Recook masakan Bu Linda... #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Jakarta #GoodfoodGoodMood #practicemakeperfect #AnekaCemilan #SausageRollPastry #OlahanPastry #OlahanSosis #GenkPeda_Eksis #GenkPejuangDapur #NgobrasPeDa_DapoerOznon Resource : Dapoer Oznon (Linda) Modifikasi : Lovelychef by TieDQ

Sup sosis ayam

Sup sosis ayam

Punya sosis ayam, tomat ceri & wortel, pas pengen makan sup sederhana aja.. Cocok juga buat menu praktis sarapan dan sahur di bln Ramadhan.

2 porsi
30 menit
Takoyaki Sosis

Takoyaki Sosis

Selamat Pagi.... Sudah hari Sabtu lagi semangat weekend lagi tentunya. Takoyaki sapa niih yang suka jajan ini...rasanya gurih nikmat dipadukan dengan saus manis asem dan taburan kulit ikan yang menambah rasa oriental. Takoyaki ini spesial buat mbak Rachmita untuk challenge Jappanesse street food. Source : Lidha #PejuangGoldenApron3 #WongSoloMasak #CeritaMasakHannah #KreasiMadeInJapan #Semarak_KreasiMadeInJapan #CookpadCommunity_Solo #CookingWithHeartEatingWithLove #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLover

Tumis Kacang Panjang Jagung SosTem (Sosis + Tempe)

Tumis Kacang Panjang Jagung SosTem (Sosis + Tempe)

Entah kenapa dari kemarin paksuami mintanya dimasakin tumisan sayur. Baiklaah hari ini sesuai permintaannya, Tumis Kacang Panjang Sosis Tempe 🥰

6 - 7 Orang
1 Jam 30 Menit
Sausage-Ppang

Sausage-Ppang

Liburan ini kita sekeluarga rencana mau nonton film bareng #dirumahaja tapi 😄 Anak2 requestnya minta roti sosis buat cemilan nobar, jadinya sebelum nobar qta babar donk, baking bareng #MasakSekeluarga . Langsung deh bagi2 tugas Bapak tugas luar beli bahan2 kue, Emak nyiapin bahan,alat dan adonan Anak2 yang ngebentuk roti n ngasih topping sesuai selera mereka, Kata adek seru kayak main slime aja 😄 Alhamdulillah meski liburan dirumahpun tetap bisa seru dan kenyang donkk 😍 . . Source : firda@home . . #MasakSekeluarga #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Sidoarjo #MingguKe30

Challah Bread / Challah Bread ala Burger Sosis

Challah Bread / Challah Bread ala Burger Sosis

Waktu buka pesan dari mamah terus lihat youtube sudah langsung niat mau recook dari chef juni. Langsung penasaran dan tertarik. Apalagi bahannya simpel, semua ada di dapur. Tinggal singsingkan lengan dan siap ulen2. Aku bikin terus diisi ala2 burger sosis gitu chef, karna dari kemarin udah pada makan yang manis2. Asli ini roti bisa lembut dengan bahan yang menurutku sangat simpel ini. Makasih ya chef untuk ilmunya, kalau per- roti- an wesss aku padamu deh 😍🤗 #PejuangGoldenApron3 #minggu25 #JelajahResepSahabat #HARCOOKNAS_ResepChefJuni

Spaghetti sosis paprika

Spaghetti sosis paprika

Simple tanpa bumbu2 medok

2 orang
15 menit
Mozzamelt sausage

Mozzamelt sausage

Padahal udah mamam tapi laper lagi, bikin makanan yang mudah enak dan gampang☺️ Yap! Ada sosis, telur dan saus tomat. Lets cook!

2 porsi
15 menit
MiSo Kukus (Mie Sosis Kukus)

MiSo Kukus (Mie Sosis Kukus)

Assalammualaikum sobat cookpad semuanya, salam sejahtera dan sehat selalu ya, amiin. Cuaca yan masih berubah-ubah kadang hujan kadang panas, kadang mendung dingin kadang mendung tapi hawa panas, aduh pusing. Dari pada riweh sama cuaca mending bikin camilan ajah, perut kenyang hati senang. Soal jemuran yang gak kering🤔ya dijemur ajah sampai kering🤭, gampang kan🙈. Source: youtube Fun Cooking with Yackikuka Selasa, 08-12-2020 #OlahanSosisOknisa #OlahanMieOknisa #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Lamongan #CookpadCommunity_Id

Sosis selimut pastry (dengan cocolan Mozzarella)

Sosis selimut pastry (dengan cocolan Mozzarella)

Menu malem taun baruan kemaren😌 ga bisa bbq an krna si bungsu lg sakit. Jadilah bikin dengan bahan seadanya... Mayan deh buat ngemil sambil begadangin si bungsu yg rewel.

Pizza Sosis 2 bahan (Tanpa Proofing)

Pizza Sosis 2 bahan (Tanpa Proofing)

Sumber : Fitri Sasmaya Membuat pizza yang simple ala rumahan tanpa proofing. Resep aslinya menggunakan tepung terigu self raising dan greek yogurt . Tapi disini saya meracik sendiri tetap resep dari bunda fitri sasmaya. Kebetulan saya punya tepung cakra + yogurt greenfilds . Maaf kan bentuk nya kurang bagus, yang penting rasa nya enak. #PejuangGoldenApron3

Sosis gulung mie

Sosis gulung mie

Bismillah.. Dalam rangka ikut serta pilkada cookpad, sy share 1 resep cemilan yang biasa dibuat untuk dibawa2 kalau piknik.. . . #PilkadaCookpad_MamaAlbiyan #CookpadCommunity_Bogor #umma_sosisgulungmie

Sosis Bakar 🌭

Sosis Bakar 🌭

Makanan tersimple 🤗

Mie goreng sosis

Mie goreng sosis

Sarapan hari ini yang gampang aja kebetulan ada mie burung dara, telur dan sosis langsung deh di buat mie goreng ala2 😄😃

5 orang
20 menit
Telor Dadar Sosis

Telor Dadar Sosis

Masak telor dadar campur sosis ayam😋 #jelajahreseprumahan #cookpadcommunity_cilegon

Mie goreng burung dara ayam sosis

Mie goreng burung dara ayam sosis

Ini makanan favorit keluarga kecil ku

2-3 porsi
30menit
Pizza Beef Sosis Mozarella

Pizza Beef Sosis Mozarella

Long Weekend pekan ini kita stay @home mengingat kondisi masih Pandemi COVID-19, supaya anak-anak ga bosen dirumah, ingat ada ide dari Mamah mengisi liburan dengan #MasakSekeluarga, saya ajak anak2 masak bersama didapur, dua anak laki-laki saya selalu excited jika diajak masak bersama apalagi bikin makanan favorit mereka..🤗 Kali ini emak masih punya stok tepung mocaf pizza produk home industri teman kantor, jadilah kita rame-rame bikin Pizza, anak2 bagian ngasih topping 👏👏💪 #PejuangGoldenApron3 #WongSoloMasak #CookpadCommunity_Solo #olahanpizza

4 loyang
100 menit
Makanan Anak Roti Telur Sosis

Makanan Anak Roti Telur Sosis

Menu ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan nutrisi anak. Bahan yang dipilih merupakan bahan yang mudah didapat di pasar. #GA_TheNextLevel

1 Orang
30 Menit
Risol sosis

Risol sosis

mengolah apa yg ada buat bocilku yg seneng sosis.. #PejuangGoldenApron3

12buah
30menit
RISSO - Risol Sosis

RISSO - Risol Sosis

Seperti biasa, bongkar kulkas nemu makanan yg kalo dibuang mubadzir tapi dimakan juga kurang enak salah satunya roti tawar yg udh keras karena disimpan dikulkas. Daripada cuma dikasih meses dan margarin isenglah dibikin RISSO, Risol Sosis ala bapak-bapak yg malas ribet.

1 porsi
15-20 menit